Babinsa Koramil 0824/12 Kaliwates Lakukan Pendampingan Perempesan Pohon, Amankan Pengguna Jalan

    Babinsa Koramil 0824/12 Kaliwates Lakukan Pendampingan Perempesan Pohon, Amankan Pengguna Jalan

    JEMBER - Musim penghujan disertai angin rentan adanya poohon tumbang, BPBD Jember, Lurah Kebonagung Kecamatan Kaliwates Kabupaten Jember bersama Babinsa dan masyarakat Kerja Bakti melakukan perempesan puhon di sepanjang jalan Arowana. Pada Senin 20/01/2025.

    Sasaran kegiatan tersebut adalah melakukan perempesan pohon,  merupakan upaya dalam mengamankan jarak pandang pengguna jalan dan dari tumbangnya pohon, agar tidak mengganggu aliran listrik dan lain-lain yang sangat rentan terjadi saat hujan angin.

    Danramil 0824/12 Kaliwates Kapten Inf Suwarno, membenarkan adanya kegiatan tersebut, sebagai upaya dalam mengamankan warga dari bencana pohon tumbang, akibat hujang angin yang sering terjadi diwilayah. 

    Babinsa kita perintahkan turun untuk melakukan pendampingan bersama Tiga Pilar Kelurahan, dalam membantu pengamanan dan kelancaran pelaksanaan perempesan pohon yang dilakukan oleh BPBD Jember. Tegas Danramil 0824/12 Kaliwates.

    Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Andriansyah dalam konfirmasinya mendukung kegiatan yang dilaksanakan tersebut, melalui kesempatan ini saya juga menghimnbau jajaran Babinsa agar menyarankan kepada masyarakat untuk melakukan perepesan pohon disekitar rumahnya, jangan sampai tumbang dan menimpa bangunan rumah warga. Tegasnya. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 0824/18 Kencong Bersama...

    Artikel Berikutnya

    Personel Koramil 0824/19 Umbulsari Ikuti...

    Berita terkait

    PANGLIMA

    Rekomendasi

    Panglima TNI Resmikan Gedung Trisula Denjaka dan Serahkan Ransus Mobile Dual Ramp System
    Personel Koramil 0824/19 Umbulsari Ikuti Monev, Kawal Pembangunan Desa  Sukoreno
    Babinsa Koramil 0824/12 Kaliwates Lakukan Pendampingan Perempesan Pohon, Amankan Pengguna Jalan
    Jalin Silaturahmi, Babinsa Mapurujaya Komsos Dengan Warga
    Babinsa Koramil 0824/18 Kencong Bersama Petani Berantas Hama Tanaman pada Gerakan Pengendalian Hama Optimalkan Hasil Panen
    Babinsa Koramil 0824/24 Ambulu Bersama Tim SAR lakukan Pencarian Warga Hanyut di Kali Mayang
    Mantapkan Karakter Kedisiplinan Siswa, Koramil 0824/02 Arjasa Pelatihan  PBB  Pelajar SMPN 1 
    Babinsa Kertonegoro Koramil 0824/25 Jenggawah Kerja Bakti Bersama Warga Bantu Renovasi Rumah Tidak Layak Huni
    Kunjungan Silaturahmi Dandim 0824/Jember Ke Usahawan Tambak, Mantapkan Komsos
    Babinsa Arjasa Koramil 0824/04 Sukowono Pendampingan Vaksinasi Ternak Sapi, Cegah Penyenbaran PMK
    Babinsa Koramil 0824/24 Ambulu Bersama Tim SAR lakukan Pencarian Warga Hanyut di Kali Mayang
    Dandim 0824/Jember Beserta Persit KCK, Staf dan Jajarannya Mengucapkan Selamat Natal 2024
    Danunit Intelijen Kodim 0824/Jember Hadiri Pembukaan Pra Diksar Angkatan 77 Satmenwa 877 Politehnik Negeri Jember
    Pangdam V/Brw Canangkan Peningkatan Produksi pangan Beras 2 Juta Ton di Tahun 2025, Kodim 0824/Jember Agar Optimalkan Perluasan Areal tanam
    Dandim 0824/Jember Ikuti Mediasi PT Imasco Asiatic dengan Warga, Sebaiknya Semua Pihak Mendinginkan Hati
    Koramil 0824/02 Arjasa berikan materi pelatihan Pramuka Pelajar MTsN 5 Jember
    DBD Serang Warga Desa Sukorejo, Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono  Bersama Petugas Puskesmas Lakukan Fogging Perangi Nyamuk Aedes Aigypti
    Babinsa Koramil 0824/22 Balung Hadiri Pembinaan Ketua RW dan RT Desa Curahlele oleh Muspika, Ajak  Semua Pihak Sukseskan Pemilu 2024
    Babinsa Koramil 0824/18 Kencong Berikan Materi PBB dan Wasbang Kepada Pelajar  SDN 02 Paseban
    Persit KCK Ranting )3 Koramil 0824/02 Arjasa Aksi Sosial Bagikan nasi Kotak Gratis Jelang Berbuka

    Ikuti Kami