Penilaian Ketahanan Pangan Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember, Dipimpin Wakil Ketua Persit KCK Sasar 5 Koramil

    Penilaian Ketahanan Pangan Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember, Dipimpin Wakil Ketua Persit KCK Sasar 5 Koramil

    JEMBER - Penilaian Lomba Tanaman Ketahanan Pangan antar Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember dalam rangka memperingati HUT Persit Kartika Chandra Kirana (Persit KCK) Ke 78 Tahun 2024, dilaksanakan selama seminggu ini, dan pada Sabtu 24/02/2024 menyasar ke 5 Koramil, di pimpin Wakil Ketua Persit KCK Cabang XXXVIII Kodim 0824/Jember.

    Koaramil yang menjadi sasaran penilaian diantaranya Koramil 0824/15 Bangsalsari, Koramil 0824/16 Tanggul. Koramil 0824/17 Sumberbaru, Pos Koramil 0824/30 Sukorambi dan Pos Koramil 0824/31 Semboro, dengan berbagai tanaman pangan yang mereka tanam, baik di tanah maupun di polybak.

    Tim Penilai terdiri dari Wakil Ketua Persit KCK Cabang XXXVIII Kodim 0824/Jember Ny. Herawady Karnawan selaku Ketua Tim, Praktisi Pertanian Basis, Pengurus Persit KCK Cabang XXXVIII, Staf Teritorial Kodim 0824/Jember, dengan sasaran penilaian diantaranya perawatan tanaman, tata tempat, ragam tanaman dan lain-lainnya, tidak hanya tanaman, mungkin ada ternak atau kolam ikan dan lain-lainnya, tentunya akan menambah point penilaian.

    Dalam wawancaranya Ketua Persit KCK Cabang XXXVIII Ny Dista Rahmat Cahyo Dinarso yang tidak dapat hadir karena sedang mendampingi Dandim 0824/Jember melaksankaan kegiatan dinas ke Korem 083/Malang, sehingga saya wakilkan kepada Wakil Ketua.

    Pada kesempatan ini saya menyampaikan trerima kasih kepada seluruh Koramil Jajaran, Danramil selaku Pembina Persit KCK Ranting dan para Ketua Ranting, yang telah melaksanakan, program penanaman tanaman pangan di Makoramilnya masing-masing.

    Kegiatan lomba ini merupakan bagian dari motivasi kita terhadap kegiatan yang telah dilaksanakan, sekaligus dalam menyemarakkan HUT Persit KCK Ke 78, dan saya menyadari tentunya dengan kepadatan kegiatan lainnya sekitar Pemilu, keterbatasan pengetahuan terhadap perawatan tanaman, dan keterbatasan lainnya, tentunya sangat berpengaruh terhadap tampilan tanaman yang ada.

    Sehingga tidak perlu khawatir kita melakukan penilaian ini sekedar menilai sejauh mana kondisi tanaman pangan yang ada, dan saya berharap seluruh Koramil menampilkan kondisi apa adanya, saya sangat berterima kasih ternyata kondisinya bagus-bagus, setelah hari ini kita melakukan penilaian di 31 Koramil jajaran Kodim 0824/Jember. Jelas Ketua Persit KCK Cabang XXXVIII Kodim 0824/Jember tersebut. (Siswandi)

    i kita melakukan penilaian di 31 Koramil jajaran Kodim 0824/Jember. Jelas Ketua Persit KCK Cabang XXXVIII Kodim 0824/Jember tersebut. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Antisipasi Banjir, Babinsa Koramil 0824/20...

    Artikel Berikutnya

    Kodim 0824/Jember Berserta Jajarannya Kibarkan...

    Berita terkait

    PANGLIMA

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Pantau  Pendistribusian Logistik Pilkada Serentak 2024
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Babinsa Wringintelu Kormail 0824/21 Puger, Hadiri Musdes Perencanaan Pembangunan Desa
    Koramil 0824/25 Jenggawah Penghijauan Bersama Masyarakat, Dukung Progran TNI Manunggal Alam Lestarikan Lingkungan
    Poskoramil 0824/31 Semboro Terima Kunjungan Siswa-siswi TK Wisma Rini Semboro
    TNI Manunggal Air, Progres Pembangunan Sumur Bor di Wilayah Koramil 0824/23 Wuluhan
    Dandim 0824/Jember Bersama Kapolres Tinjau Obyek Wisata, Wujudkan Rasa Aman Warga
    Kodim 0824/Jember Mantapkan Karakter Generasi Muda, Cegah Radikalisme dan Separatisme Demi Keutuhan NKRI
    Ketua dan Pengurus Persit KCK Cabang XXXVIII Kodim Jember Berbagi Kasih, Bansos untuk Lansia dan ODGJ 
    Danramil 0824/12 Kaliwates Ikut Beri Pembekalan Pembinaan Linmas Dalam Kesiapan Pengamanan Pilkada Serentak 2024
    Ribuan Bikers Ikuti Fun Bike HUT Ke 79 TNI di  Makodim 0824/Jember, Bendera Start Dikibarkan PJ Bupati Jember
    Kodim 0824/Jember Karya Bakti TNI Tingkatan Kesejahteraan  Masyarakat, Paving Jalan Desa
    Koramil 0824/02 Arjasa berikan materi pelatihan Pramuka Pelajar MTsN 5 Jember
    DBD Serang Warga Desa Sukorejo, Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono  Bersama Petugas Puskesmas Lakukan Fogging Perangi Nyamuk Aedes Aigypti
    Babinsa Koramil 0824/22 Balung Hadiri Pembinaan Ketua RW dan RT Desa Curahlele oleh Muspika, Ajak  Semua Pihak Sukseskan Pemilu 2024
    Babinsa Koramil 0824/18 Kencong Berikan Materi PBB dan Wasbang Kepada Pelajar  SDN 02 Paseban
    Persit KCK Ranting )3 Koramil 0824/02 Arjasa Aksi Sosial Bagikan nasi Kotak Gratis Jelang Berbuka

    Ikuti Kami