Babinsa Koramil 0824/20 Gumukmas, Bantu Evakuasi Hiu Tutul Yang Mati Terdampar di Pantai

    Babinsa Koramil 0824/20 Gumukmas, Bantu Evakuasi Hiu Tutul Yang Mati Terdampar di Pantai

    JEMBER - Wilayah Desa Kepanjen Kecamatan Gunukmas Kabupaten Jember merupakan daerah tepi pantai selatan Pulau Jawa, sering terdapat ikan mati yang terdampar di Pantai.

    Seperti kejadian pada Kamis 14/07/2022 sesuainlaporan masyarakat nelayan, bahwa ada ikan hiu tutul yang mati dan terdampar dipantai, kontan mengundang Balai Konservasi dan Sumberdaya Alam (BKSDA), Babinsa Serda Muadi dan Bhabinkamtibmas dan sejumlah nelayan turun melakukan evakuasi.

    Menurut Danramil 0824/20 Gumukmas Kapten Chb Hadi Windoko yang membenarkan kejadian tersebut, saat kami wawancarai pada Jum'at 15/07/2022 menyatakan, bahwa setelah diperiksa oleh personel BKSDA dan menyatakan bahwa hiu tersebut benar-benar mati, sehingga langsung dievakuasi untuk dikuburkan disekitar pantai tersebut.

    Babinsa bersama masyarakat dan aparat terkait melakukan upaya evakuasi hiu tutul tersebut untuk dimakamkan,  mengikat dan menarik beramai-ramai, hingga sampai lubang makam. jelas Danramil.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan, mengapresiasi aparat kewilayahan yang menyatu dengan masyarakat untuk memakamkan bangkai hiu tutul tersebut.

    Agar tidak mendatangkan bau busuk dan tidak sehat, yang  mengganggu para nelayan dalam melakukan aktifitasnya dilokasi tersebut. Jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    jember jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Nogosari Koramil 0824/13 Rambipuji...

    Artikel Berikutnya

    Final Liga Santri Pertemukan PPNA FC Vs...

    Berita terkait

    PANGLIMA

    Rekomendasi

    Dandim 0824/Jember Dukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Danramil 0824/06 Ledokombo Bersama Muspika Silaturahmi Kamtibmas, Wujudkan Pilakda Damai dan Kondusif
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Dandim 0824/Jember Dukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Babinsa Wringintelu Kormail 0824/21 Puger, Hadiri Musdes Perencanaan Pembangunan Desa
    Koramil 0824/25 Jenggawah Penghijauan Bersama Masyarakat, Dukung Progran TNI Manunggal Alam Lestarikan Lingkungan
    Babinsa Koramil 0824/19 Umbulsari Rencanakan Pengairan Irigasi Pompanisasi Tanaman Jagung Petani
    Dandim 0824/Jember Sambut Kunjungan Kerja Kemenlu RI dan Perwakilan Dubes di Jember : Dorong  Potensi Investasi
    Kodim 0824/Jember Mantapkan Karakter Generasi Muda, Cegah Radikalisme dan Separatisme Demi Keutuhan NKRI
    Ketua dan Pengurus Persit KCK Cabang XXXVIII Kodim Jember Berbagi Kasih, Bansos untuk Lansia dan ODGJ 
    Dandim 0824/Jember Dukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Danramil 0824/12 Kaliwates Ikut Beri Pembekalan Pembinaan Linmas Dalam Kesiapan Pengamanan Pilkada Serentak 2024
    Kodim 0824/Jember Karya Bakti TNI Tingkatan Kesejahteraan  Masyarakat, Paving Jalan Desa
    Koramil 0824/02 Arjasa berikan materi pelatihan Pramuka Pelajar MTsN 5 Jember
    DBD Serang Warga Desa Sukorejo, Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono  Bersama Petugas Puskesmas Lakukan Fogging Perangi Nyamuk Aedes Aigypti
    Babinsa Koramil 0824/22 Balung Hadiri Pembinaan Ketua RW dan RT Desa Curahlele oleh Muspika, Ajak  Semua Pihak Sukseskan Pemilu 2024
    Babinsa Koramil 0824/18 Kencong Berikan Materi PBB dan Wasbang Kepada Pelajar  SDN 02 Paseban
    Persit KCK Ranting )3 Koramil 0824/02 Arjasa Aksi Sosial Bagikan nasi Kotak Gratis Jelang Berbuka

    Ikuti Kami